"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir."
QS. Ar-Rum Ayat 21
D|W
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم
Assalamu`alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh
Maha Suci Allah yang telah menciptakan makhluk-Nya berpasang-pasangan. Ya Allah semoga ridho-Mu tercurah mengiringi pernikahan kami
Dini
Dini Anniza Hana Saputri
Putri Ke-1 Dari
Bapak Nurhadi
&
Ibu Nanik Widayati
Wildan
Wildan Hasanul Azmi
Putra Ke-2 Dari
Bapak Untung Subagyo (Alm)
&
Ibu Pintari Sulistyawati
Akad Nikah
SABTU 19 / 04 / 2025
08.00 WIB
Kediaman Mempelai Wanita
RT.17/RW.6, Dsn Ngragi, Desa Pandanrejo, Wagir, Malang
"Dan segala sesuatu Kami ciptakan berpasang-pasangan agar kamu mengingat (kebesaran Allah)."
- QS. Az-Zariyat : 49 -
Menikah
Kehendak-Nya menuntun kami pada sebuah pertemuan yang tak pernah disangka hingga akhirnya membawa kami pada sebuah ikatan suci. Bukan karena bertemu lalu berjodoh tapi karena berjodoh maka kami dipertemukan, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan kami.
semoga lancar sampai hari - H
menjadi keluarga sakinah mawadah warohmah dan bahagia dunia akhirat
Wedding Gift
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Dan jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara digital.