Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir.
(QS. Ar-Rum : 21)
“Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia”
Dengan segala kerendahan hati dan dengan ucapan syukur atas Rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir di acara pernikahan kami yang Insya Allah akan dilaksanakan pada :
Jum’at, 18 April 2025
Pukul : 09.00 WIB
Masjid At Taqwa
Jalan Nagahuta, Simpang Kantor
Sabtu, 19 April 2025
Pukul : 10.00 WIB s.d Selesai
Kediaman Mempelai Wanita
Jalan Nagahuta Simpang Kantor (Jalan Tunut), Gang Saring
Kisah Perjalanan Cinta Kami
He first saw her at work, and he felt curious right away. Wanting to know her better, he tried to approach her through others. Despite some challenges, Alhamdulillah, they were brought together. The workplace became his "Jabal Rahmah," where their love grew, just like how Adam and Hawa were united there.
To build a relationship, many dynamics must be faced. He fell in love at first sight, while she despised him. However, over time, his sincere and caring nature slowly began to change her feelings. The hatred she once had started to fade, replaced by a growing love. Eventually, they were together, proving that love can blossom from the most unexpected places.
After ensuring our hearts and selves were ready, we brought this relationship forward, aiming to reach Allah’s paradise together, with the blessing and prayers of our entire family.
Doa restu dan kedatangan Anda ke pernikahan kami sudah cukup bagi kami. Namun jika anda ingin memberikan hadiah, kami menyediakan Amplop Digital untuk memudahkan anda.
Annisa Utami
7134184102
Annisa Utami
1070021502754
Mohon untuk mengisi form di bawah ini
Berikan ucapan dan doa terbaik untuk kedua mempelai