
“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.”
(QS. Ar-Rum : 21)
ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ
Dengan kerendahan hati, kami mengundang Bapak/ Ibu/ Saudara/ i untuk menghadiri resepsi pernikahan kami :
Putra Ke-1 Dari
Bapak H. Ahmad Badrussalam
&
Ibu Hj. Dede Khoeriah
Putri Ke-1 Dari
Bapak H. Karmin, S.M
&
Ibu Sri Mulyawati
“Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia”
Senin, 29 September 2025
Pukul : 08.30 WIB
Gedung Islamic Centre Majalengka
Jl. Siti Armilah No. 54. Kelurahan Majalengka Kulon
Senin, 29 September 2025
Pukul : 11.00 s.d 14.30 WIB
Gedung Islamic Centre Majalengka
Jl. Siti Armilah No. 54. Kelurahan Majalengka Kulon
Kehendaknya menuntun kami pada sebuah pertemuan. Di dunia yang seluas ini, kami percaya bahwa tidak ada pertemuan yang benar-benar kebetulan. Dari tatap yang tak sengaja, tumbuhlah percakapan sederhana.
Hari-hari setelahnya, membawa kami semakin dekat. Dari banyaknya perbedaan, kami adalah dua orang yang sepakat menyamakan tujuan, dua orang yang sepakat saling membahagiakan, meski sesekali ada pertengkaran, kami tetaplah dua yang memilih menjadi satu.
Tak akan ada sosok sempurna untuk dipilih, namun selalu ada sosok yang layak untuk diterima. Pada akhirnya pencarian akan bermuara bukan pada kesempurnaan melainkan penerimaan, pada sosok yang bisa menerima dan juga pengingat saat taat itu mulai tidak melekat.
Percayalah bukan karena bertemu lalu berjodoh, tapi karena berjodohlah maka kami dipertemukan.
Sebagaimana yang telah dikatakan Sayyidina Ali Bin Abi Thalib
"Apa yang menjadi takdirmu, akan menemukan jalannya untuk menemukanmu"
Mohon untuk mengisi form di bawah ini
Berikan doa dan harapan terbaik untuk pernikahan kami





Doa restu dan kedatangan Anda ke pernikahan kami sudah cukup bagi kami. Namun jika anda ingin memberikan kado, kami menyediakan Amplop Digital untuk memudahkan anda.
Ayu Putri Setiawati
1905506240
Reza Zaenul Mutaqin
1340007553349