Fattah & Amel (7)
Fattah & Amel
Kepada Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i
Di Tempat
Mohon maaf apabila ada kesalahan penulisan nama/gelar

THE WEDDING OF

Fattah & Amel

13.09.2025

Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir.

(QS. Ar-Rum : 21)

Bride
& Groom

Fattah

Fattah Hapri Disa

Putra Ke-1 Dari

BapakSupriadi

&

Ibu Suharti

Amel

Amiliasyah Putri Pulungan, S.Pd

Putri Ke-3 Dari

Bapak Amiruddin Pulungan

&

Ibu Rusliah Nasution

“Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia”

  • 00Hari
  • 00Jam
  • 00Menit
  • 00Detik

Dengan segala kerendahan hati dan dengan ucapan syukur atas Rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir di acara pernikahan kami yang Insya Allah akan dilaksanakan pada :

Akad Nikah

Jumat, 12 September 2025

Pukul : 14.00 WIB

Kediaman Mempelai Wanita

Jln. Anyelir Raya Blok A No. 1, Perumahan Kasper, Pematangsiantar

Resepsi

Sabtu, 13 September 2025

Pukul : 08.00 WIB s.d Selesai

Kediaman Mempelai Wanita

Jln. Anyelir Raya Blok A No. 1, Perumahan Kasper, Pematangsiantar

Love Story

Kisah Perjalanan Cinta Kami

Awal Pertemuan

pada tahun 2020 bertemu ditempat kerja yang sama.

Menjalin Hubungan

Berteman lalu nyaman dan memutuskan untuk menjalin hubungan.

Pernikahan

Kehendak-Nya menuntun kami pada sebuah pertemuan yang tak pernah disangka hingga akhirnya membawa kami pada sebuah ikatan suci.

Bukan karena bertemu lalu berjodoh tapi karena berjodoh maka kami dipertemukan, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan kami.

Our Gallery

Wedding Gift

Doa restu dan kedatangan Anda ke pernikahan kami sudah cukup bagi kami. Namun jika anda ingin memberikan hadiah, kami menyediakan Amplop Digital untuk memudahkan anda.

Fattah Hapri Disa

1070017811995

Amiliasyah Putri pulungan

8200546475

RSVP

Mohon untuk mengisi form di bawah ini

Wishes

Berikan ucapan dan doa terbaik untuk kedua mempelai

Afull siantar Hadir
Barakallahu laka wa baraka ‘alaika wa jama‘a bainakuma fi khair. Semoga Allah memberkahimu dalam bahagia dan kesusahan, serta menyatukan kalian dalam kebaikan.
Nando Hadir
congrats ya admin senior kita 💕🥰
Martina Tidak Hadir
Selamat buat kak amel dann bg fattah Lancar luncur sampai hari H Bahagia selalu buat kalian 🤗
Ayu trisnawaty Hadir
Selamat menempuh hidup baru ya amel. Semoga di lancarkan dan di mudahkan sampai hari H nya.
Hari muda Hadir
Alhamdulillah selamat bro jdi keluarga sakinah mawadah warahmah yaa aamiin
Rizka karunia hsb Tidak Hadir
Selamat adek kakak,lancar semua sampai prosesi akad dan resepsi nya🥰
lianst Hadir
Lancar sampai hari H 😍😍😍
fitry airegar Hadir
samawatiljannah bunde bahagia dunia akhirat 🤲🫶🤗
Rinaldy P Hadir
Semoga lancar sampai hari H Semoga menjadi suami istri yang sakinah mawadah warohmah dan di berikan keturunan yang Soleh dan soleha

Merupakan kehormatan & kebahagiaan bagi kami,apabila Bapak / Ibu / Saudara / i berkenan hadir untuk memberikan doa restu.
Atas kehadiran dan do’a restunya kami sampaikan banyak terima kasih.

Kami Yang Berbahagia :

Fattah & Amel

Silahkan Scan Barcode Di Bawah Ini